telusur.co.id -Koordinatoriat Wartawan Parlemen (KWP) bekerja sama dengan Biro Pemberitaan DPR RI menggelar diskusi Dialektika Demokrasi dengan tema: "Bersama Menjaga Stabilitas Politik Ditahun Politik" yang di Media Center Gedung Nusantara III Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta. Kamis (8/6/2023). Tampil sebagai Pembicara Anggota DPR RI Fraksi Golkar, Mukhamad Misbakhun, Anggota DPR RI Fraksi PPP, Achmad Baidowi, Anggota DPR RI Fraksi Demokrat, Dr,.Ir Herman Khaeron, Anggota DPR RI Fraksi PKB Yanuar Prihatin, Pengamat Politik / Peniliti Indikator Politik, Bawono dan Pengamat Politik Boni Hargens. Foto: Bambang Tri P